Tol Jagorawi arah Jakarta kini tengah diterapkan contraflow. Contraflow dilakukan untuk mengurai kepadatan akibat peningkatan volume kendaraan arus balik.
Sistem contraflow di depan Mall Grand Cakung, Jalan Sri Sultan Hamengkubuwono, Ujung Menteng, Cakung, Jakarta Timur dilaksanakan mulai Senin 13 Juni 2022.
Kepolisian menyiapkan skema rekayasa lalu lintas di Tol Jakarta-Cikampek (Japek) apabila terjadi kemacetan saat momentum libur panjang Kenaikan Isa Almasih. Rekayasa lalu lintas yang dilakukan di antaranya....
PT Jasa Marga menutup contraflow di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek arah Jakarta. Sebelumnya, contraflow arah Jakarta di ruas tol tersebut diberlakukan.
Jasa Marga menerapkan kebijakan contraflow di Tol Jagorawi jalur TMII KM 05+500 hingga arah Cibubur KM 13, pukul 18.00 WIB, Selasa (10/5/2022). Informasi tersebut diunggah Jasa Marga melalui cuitan akun....
Sore ini, Selasa (10/5/2022) Jasa Marga menerapkan sistem contra flow mulai dari Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama (Cikatama) KM 70 sampai Karawang Barat KM 47 di lajur kanan. Contra flow pada Tol Jakarta-Cikampek....
Kemacetan parah tak hanya terjadi di empat lajur reguler Tol Jakarta-Cikampek (Japek) arah Jakarta. Kemacetan bahkan merembet hingga lajur kendaraan contraflow atau lajur rekayasa yang disiapkan kepolisian.
Kecelakaan terjadi di Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Minggu (8/5/2022) sore. Akibat insiden tersebut, lalu lintas di KM 56, Karawang Timur, Jawa Barat menuju arah Jakarta padat.
Para pemudik dan wisatawan masih memadati lalu lintas ke arah Puncak, Bogor dan juga Sukabumi pada Sabtu (7/5/2022) pagi. Namun demikian, tidak ada rekayasa lalu lintas yang diberlakukan ke arah Puncak.
Jasa marga atas diskresi kepolisian mulai memberlakukan rekayasa lalu lintas berupa one way dan contraflow dari gerbang tol Kalikangkung jalan tol Batang-Semarang sampai ruas Jakarta-Cikampek.