Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengatakan pemerintah terus berupaya menekan penularan virus Corona (Covid-19) di tanah air.
Kinerja Satuan Tugas (Satgas) Lawan Covid-19 DPR RI diapresiasi oleh Pengurus Besar Serikat Mahasiswa Muslimin Indonesia (PB SEMMI) pada HUT ke-76 DPR RI.
Satgas Covid-19 mencatat, Minggu (22/8/2021) terjadi penambahan kasus terkonfirmasi Corona sebanyak 12.408. Akumulasi kasus secara nasional menjadi 3.979.456.
Menko Perekonomian Airlangga Hartarto mengunjungi Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), melakukan evaluasi dan monitoring secara langsung penanganan pandemi.
Kantor Urusan Pertanian (OAA) Kedutaan Besar Thailand di Beijing, China menginformasikan telah mendeteksi virus Covid-19 pada permukaan paket durian yang didatangkan dari negara Gajah Putih tersebut,
Studi baru menunjukkan Covid-19 dapat menular tak hanya melalui lendir atau tetesan yang dikeluarkan oleh batuk atau bersin, tapi juga air mata pasien Covid-19.
Marinvest Luhut Binsar Pandjaitan mengaku, sering mendapatkan pertanyaan terkait kapan pemberlakukan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) akan berakhir.
Tercatat pada 16 Agustus 2021 bertambah 17.384 kasus. Sehingga akumulasi positif Covid-19 saat ini lebih dari 3,8 juta kasus atau sebanyak 3.871.738 kasus.
Pandemi virus Corona memiliki dampak negatif bagi masyarakat. Ada yang kehilangan pekerjaan, penghasilannya menurun, serta kesehatan mentalnya terganggu.
Kasus virus Corona (Covid-19) di Indonesia masih terus bertambah. Berdasarkan data, hari ini Sabtu (14/8/2021), kasus harian Covid-19 bertambah 28.598 kasus.
Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Andika Perkasa melakukan kunjungan kerja ke Kota Solo, Jawa Tengah beberapa waktu lalu, didampingi sang istri.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengunjungi Posko Desa Negara Ratu, Natar, Lampung Selatan, Bandar Lampung, Jumat (13/8/2021).