Tepat 30 tahun silam, Dompet Dhuafa melalui program Tebar Hewan Kurban (THK) senantiasa berkomitmen meratakan distribusi daging kurban hingga pelosok negeri.
Petugas Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kota Blitar menemukan sejumlah sapi terjangkit penyakit LSD (Lumpy Skin Disease) saat melakukan sidak hewan kurban di Pasar Dimoro, Rabu (5/6/2024).
Jelang Iduladha pertengahan Juni 2024, Pemprov DKI Jakarta memastikan hewan kurban yang masuk ke Jakarta bebas dari Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) atau Antraks.
Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan (DKPP) Jawa Barat (Jabar) menyatakan adanya peningkatan kuota hewan kurban di Jabar pada 2024 ini yang mencapai 12 persen.
Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan dan Pertanian (KPKP) Pemprov DKI Jakarta akan menggencarkan pemeriksaan kesehatan hewan kurban jelang Hari Raya Iduladha 2024.
Dalam rangka merayakan Iduladha 1444H sekaligus melaksanakan program TJSL di lingkup BUMN, PNM menyalurkan hewan kurban di berbagai titik di seluruh Indonesia.
Sejumlah petugas memotong daging hewan kurban untuk didistribusikan di halaman Masjid Istiqlal, Jakarta, Sabtu (1/7/2023). Pada Hari Raya Idul Adha 1444 H / 2023 M panitia kurban Masjid Istiqlal memotong....
Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Sumatera Utara menggelar penyembelihan lima ekor hewan kurban pada Iduladha 1444 Hijiah di Kantor DPW Perindo Sumut, Jalan Cut Nyak Dhien, Kota Medan, Sabtu (1/7/2023).
Badan Pembinaan Umat Islam (BPUI) Yayasan Baiturrahman menyalurkan 146 hewan kurban yang terdiri dari 101 sapi dan 45 kambing pada perayaan Idul Adha 1444 Hijriah.
Relawan Wong Kito Dewe Sumsel menggelar pelatihan tata cara penyembelihan hewan kurban di Desa Suka Maju, Kecamatan Lempuing Jaya, OKI, Jumat (30/6/2023).