MenkopUKM, Teten Masduki meminta fintech peer to peer (P2P) lending untuk bisa menjadi bagian dalam mendukung UMKM yang masuk dalam program hilirisasi.
Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan, ada tiga isu yang perlu menjadi perhatian ke depan, yaitu hilirisasi, digitalisasi, dan sustainabilitas
Di tengah target pemerintah untuk mendorong masyarakat beralih menggunakan kendaraan listrik, maka yang dibutuhkan oleh industri otomotif adalah nikel. Di dalam negeri, produsen nikel terbesar adalah....
Hilirisasi menjadi program yang belakangan ini digaungkan Presiden Joko Widodo. Selain untuk memajukan ekonomi, hilirisasi juga meningkatkan nilai tambah di sektor industri.
Deputi Transportasi dan Infrastruktur Kemenkomarves Rachmat Kaimuddin mengatakan, inisiasi program hilirisasi yang dilakukan Indonesia menuai banyak pujian.
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan menyebutkan, hilirisasi pasir silika akan digunakan untuk mengembangkan industri fotovoltaik hingga semikonduktor.
Ketua DPP Bidang Politik Partai Perindo, Yusuf Lakaseng mengatakan, program hilirisasi yang dicanangkan Jokowi mutlak dilaksanakan. Pasalnya, hal tersebut dapat memberi nilai tambah bagi perekonomian.
Menanggapi tantangan dari Ganjar, Menteri Investasi Bahlil Lahadalia menyebutkan, kunci untuk membuat pertumbuhan ekonomi Indonesia ke depan bisa mencapai 7% adalah dengan hilirisasi.
Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan nasib RI jika tidak melakukan hilirisasi dari sekarang.
Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan kebijakan hilirisasi nikel yang membuat marah Uni Eropa.
Saat pidato kenegaraan dalam Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR RI - DPD RI Tahun 2023, Presiden Jokowi mengatakan, kaya SDA saja tidak cukup, jadi pemilik saja tidak cukup.
Berdasarkan data Kemenperin, terdapat 34 smelter yang sudah beroperasi dan 17 smelter yang sedang dalam kontruksi, yang menimbulkan efek pengganda tak sedikit.
Ekonom senior Faisal Basri menjelaskan pernyataannya terkait hilirisasi nikel hanya menguntungkan China usai pernyataan itu menjadi perbincangan di publik.
Presiden Jokowi memiliki sebuah pesan penting bagi penerusnya untuk melanjutkan hilirisasi. Hal itu disampaikan saat vertemu dengan sejumlah pimpinan redaksi hari ini.