Konsul Haji dan Umrah Kemenag Nasrullah Jasam mengatakan, pihaknya telah mengamankan 127 paspor jamaah haji dan umrah asal Indonesia yang wafat di Arab Saudi.
Jamaah haji terakhir asal Indonesia akhirnya kembali ke Tanah Air. Jamaah atas nama Abas Bahtiar Abdul Manan itu sebelumnya dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi.
Seluruh rangkaian proses embarkasi dan debarkasi jamaah haji berlangsung dengan tertib, lancar, aman, dan dapat memberikan rasa nyaman kepada seluruh jamaah haji.
Prosesi Ibadah Haji telah selesai, satu persatu Jamaah Haji telah kembali ke Indonesia. Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar sebagai salah satu tempat Debarkasi
Sebanyak 105 jamaah haji asal Luwu Utara yang tergabung di kloter 16 telah tiba kembali di Luwu utara sekitar pukul 03.00 Wita, mereka diterima langsung oleh Bupati
Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kota Cimahi berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan untuk memantau kondisi kesehatan jamaah haji yang sudah kembali ke Cimahi.
Jumlah jamaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah 1 orang. Dengan penambahan ini, maka total 84 orang jamaah haji Indonesia wafat.
Bupati Bantaeng, Ilham Azikin menyambut kedatangan 85 jamaah haji asal Bantaeng yang baru saja melaksanakan ibadah haji mereka, di Balai Kartini, Bantaeng.
Jumlah jamaah haji Indonesia yang wafat di Tanah Suci kembali bertambah 2 orang. Total jamaah haji yang meninggal dunia hingga saat ini sebanyak 83 orang.
Kerabat penjemput jamaah haji asal Desa Lallatang, Kecamatan Dua Boccoe, Kabupaten Bone, dikabarkan meninggal dunia tengah menjemput kerabatnya, Senin, (01/08/22).
Pemkot Palopo mulai melakukan persiapan penjemputan jamaah haji asal daerahnya. Berdasarkan jadwal, sebanyak 53 jamaah haji asal Palopo tiba di Tanah Air pada Jumat (5/8/2022) pekan ini.