PT Bursa Efek Indonesia selaku penyelenggara bursa karbon atau IDXCarbon mengungkap, ada 20 perusahaan yang siap masuk menjadi pengguna jasa bursa karbon.
Wuling Air ev menjadi mobil listrik favorit masyarakat perkotaan karena desainnya yang kompak. Hal ini membuat penjualan kendaraan listrik berbasis baterai tersebut terus alami peningkatan sejak diluncurkan....
Krakatau POSCO bersama Badan Standardisai dan Kebijakan Jasa Industri Kemenperin melakukan MoU dalam rangka studi kebijakan pemanfaatan karbon bagi sektor Industri.
Forum Carbon Digital Conference yang akan digelar pada 8-10 November 2023 merupakan salah satu upaya untuk menjadikan Indonesia sebagai hub karbon dunia.
Matt Deodato, pemilik Urban Pest Management menggunakan metode karbon monoksida untuk mencekik tikus di New York dengan bantuan mesin yang disebut BurrowRX.
Sucofindo mampu melakukan pemastian inventarisasi emisi organisasi dan klaim proyek-proyek serapan karbon yang diperjualbelikan di tingkat nasional maupun internasional.
Penggunaan teknologi penyimpanan dan injeksi CO2 menjadi langkah konkret PT Pertamina (Persero) mendukung upaya pemerintah menuju nett zero emission (NZE) 2060.
Carbon Digital Conference (CDC) 2023 bakal digelar untuk menjadi forum diskusi antara pelaku perdagangan karbon dan digital dalam membahas sejumlah tantangan dan juga kendala yang dihadapi.
Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) menggelar konferensi internasional dua tahunan, yakni Quality in Research (QiR) 2023 pada 23-24 Oktober 2023 di Bali.
Negara anggota ASEAN Capital Markets Forum ke-39 bakal mengeksplorasi pengembangan pasar karbon sukarela (voluntary) demi mempercepat dekarbonisasi di kawasan Asia Tenggara.
Dalam ekosistem bursa karbon, LVV Sucofindo memastikan dan menginventarisasi emisi organisasi dan klaim penurunan dan penyerapan emisi dari proyek karbon yang diperjualbelikan.
Luas hutan Indonesia dari tahun Ketahun terus mengalami penurunan, padahal Indonesia menjadi harapan bagi kelangsungan hidup manusia di dunia. Demi menjaga eksistensi hutan Indonesia, masyarakat internasional....
Transaksi perdagangan kredit karbon melalui IDXCarbon lebih unggul dibandingkan bursa karbon negara tetangga bisa menjadi pemimpin perdagangan kredit karbon di market regional.
Bisnis migas ke depan diperkirakan tidak hanya berkaitan dengan hidrokarbon atau produksi migas belaka, namun juga mengelola bisnis karbondioksida (CO2).
PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memastikan perdagangan karbon melalui IDXCarbon membantu pemerintah mendanai proyek hijau atau ramah lingkungan di Tanah Air.