Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Jenderal Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), Taufik Madjid menilai ideologi Pancasila sangat penting dalam pembangunan desa....
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) akan mencairkan Rp36,4 triliun dana desa untuk program Padat Karya Tunai Desa (PKTD) pada Agustus-September 2020.
Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2020 dinilai mengikis kewenangan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) terkait peran Pengaturan dalam pengelolaan dana desa.
KPK meminta pendataan penerima bansos dipadankan dengan Nomor Induk Kependudukan (NIK) serta melakukan koordinasi berkelanjutan dengan instansi pusat dalam pemberian bansos
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) saat ini sedang fokus pada pemulihan ekonomi desa, salah satunya lewat TTG.
Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) mengandeng enam perguruan tinggi DIY untuk memberdayakan masyarakat desa. Sebagai tindaklanjutnya Menteri Desa, PDTT, Abudl....
Kemendes PDTT mengungkapkan, pihaknya telah membuat aplikasi yang dapat mempertemukan penjual dan pembeli khusus untuk masyarakat yang tinggal di daerah.
Dirjen PDT Kemendes PDTT, Samsul Widodo menceritakan, sempat ditertawakan lantaran mengajarkan masyarakat di daerah Timur Indonesia berjualan secara online.
Anggota Komisi V DPR Irwan terus mendorong Kemendes PDTT segera menyalurkan semua bantuan langsung tunai (BLT) Dana Desa bagi masyarakat terdampak Covid-19.
Gubernur Jabar mengapresiasi langkah Kemdagri yang bakal memasukkan daftar warga penerima bantuan sosial (bansos) ke dalam data kependudukan yang dikelola Direktorat Jenderal Dukcapil.
Butuh perjuangan cukup berat bagi Kemendes PDTT karena exercise untuk Rp512 miliar sudah dilaksanakan dan selesai, kemudian ada surat terbaru harus menambah sekitar Rp700 miliar lagi.
Setiap kepala keluarga akan mendapatkan Rp600 ribu selama 3 bulan, sehingga total menjadi Rp1,8 juta yang akan dicairkan sebelum memasuki bulan suci Ramadhan.