Kalla Toyota tak hanya menawarkan produk Toyota terbaru, namun juga menghadirkan fasilitas trade in atau tukar tambah bagi pelanggan yang ingin mengganti mobil lamanya.
Tahun ini akan jadi tahun yang menarik bagi industri otomotif. Sebab, sejumlah pabrikan sudah menyiapkan senjata produk baru untuk membuat persaingan pasar semakin kompetitif.
Sektor usaha mendapatkan kabar baik di awal tahun 2022, usai pemerintah memastikan bakal memperpanjang kelonggaran pembayaran pajak pertambahan nilai ditanggung pemerintah (PPN DTP) dan PPnBM mobil baru.
Memiliki mobil jadi impian banyak orang. Apalagi momennya juga pas. Yakni di perhelatan Indonesia International Auto Show (GIIAS) yang hadir pada 11-21 November 2021.
Untuk memudahkan pengunjung ke tempat acara, penyelenggara GIIAS 2021 telah menyediakan kembali layanan moda transportasi shuttle bus gratis di beberapa titik.
Tingginya permintaan Tesla di Norwegia mendongkrak penjualan mobil listrik di negara tersebut. Saat ini, penjualan mobil baru di Norwegia sudah didominasi mobil listrik.