PT Astra Honda Motor (AHM) bersama PT Wahana Makmur Sejati (WMS), Main Dealer sepeda motor Honda wilayah Jakarta-Tangerang menggelar ESG Mission, Engaging for The Future: EV Experience, Sabtu (15/6/2024).
Pasar motor listrik Indonesia tengah berkembang pesat. Sebuah hasil survei memerlihatkan penggunaannya mulai masif selayaknya motor berbahan bakar bensin.
Pabrikan motor listrik Alva ingin konsumen tidak khawatir soal layanan purnajual. Karena itu, mereka berkolaborasi dengan penyedia jasa bengkel modern Otoklix. Kolaborasi itu memungkinkan motor listrik....
Tahun ini, pemerintah melalui Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memangkas kuota subsidi motor listrik. Dari awalnya 600.000 unit, menjadi 50.000 unit.
Salah satu kelebihan motor listrik adalah tidak menghadirkan suara berisik. Kesenyapan yang dihadirkan penting di medan perang agar tak terpantau lawan.
CEO ECGO William Teng (kanan) bersama dengan General Manager Gotion Indonesia Zhen Hailu seusai acara penandatanganan kerjasama di Jakarta, Senin (27/5/2024). Gotion Indonesia bersama dengan ECGO berkolaborasi....
Vespa memiliki desain modern klasik yang membuat banyak orang terpesona. Wajar jika marak motor listrik China yang meniru desain Vespa, bahkan memiliki detail yang sangat mirip.
Seiring berkembangnya inovasi teknologi, kini jajaran motor tercepat juga diisi oleh motor listrik yang mampu bersaing dengan motor berbahan bakar konvensional.
Indonesia berpotensi menjadi basis ekspor motor listrik. Beberapa produsen membuka pabriknya. Salah satunya PT Yadea Teknologi Indonesia (Yadea) di Karawang.
Budi menjelaskan antusiasme masyarakat Indonesia dalam memiliki motor listrik bisa dilihat dari banyaknya antrean yang ingin mendapatkan subsidi Rp7 juta.
Karawang, 13 Mei 2024 Hari ini, Yadea, merek kendaraan roda dua terkemuka di dunia, mengadakan acara peletakan batu pertama untuk pabrik barunya di Karawang, Indonesia, yang akan menjadi pabrik kedelapan....
Rumor dan bahkan kebohongan merajalela di media sosial akhir-akhir ini, karena banyak orang yang menyukai kontroversi, dan hal ini mendorong pandangan yang lebih tinggi.
PT Sunra Asia Pasific Hi-Tech (Sunra Indonesia), meletakan batu pertama pabrik sepeda motor listrik di Kawasan Industri Kendal, Jawa Tengah Jumat (3/5/2024).
Motor listrik Honda EM1 e: dan EM1 e: Plus mejeng di ajang Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024, di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, pada 30 April - 5 Mei. Kendaraan roda dua ramah lingkungan....
Tak hanya mobil listrik, motor listrik baru juga terus bermunculan dengan beragam teknologi canggih. Tak mau ketinggalan, Kymco juga mengembangkan motor listrik