Hakim Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta memutuskan barang bukti rumah atas nama istri Rafael Alun Trisambodo, Ernie Meike Torondek dirampas untuk negara.
Pakar Hukum Tata Negara Feri Amsari mendorong publik mempertimbangkan pengadilan rakyat (peoples tribunal) untuk mengungkap dugaan kecurangan Pemilu 2024. Langkah itu merupakan alternatif untuk mengungkap....
Dosen Fakultas Hukum Universitas Indonesia (UI) Titi Anggraini angkat bicara terkait Partai Perindo yang menuntut pemilu ulang karena menilai Pemilu 2024 banyak kecurangan.
Sabda Ahessa mengaku kaget digugat Wulan Guritno ke Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan. Dia memutuskan menempuh jalur damai dengan mantan pacarnya ini.
Jaksa Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) pada Senin (12/2/2024) menyatakan kekhawatiran mendalam atas laporan pemboman dan potensi serangan darat oleh pasukan Israel di kota Rafah, Gaza selatan.
Kerajaan Mataram kuno mengatur sedemikian rupa kehidupan bernegara dan bermasyarakat, termasuk dari ekonomi dan hukum. Tapi sayang tak ada peninggalan kerajaan yang detail mengatur mengenai sistem hukum....
Pengadilan Tinggi Jateng menjatuhkan hukuman 6 bulan penjara dan denda Rp12 juta kepada terdakwa Muhammad Abdullah, Caleg yang melibatkan anak saat kampanye.
Ria Ricis dan Teuku Ryan disebut sering cekcok selama menikah hingga menjadi alasan perceraian keduanya. Fakta ini diungkap oleh Humas PA Jakarta Selatan.
Ikatan Keluarga Orang Hilang Indonesia (IKOHI) meminta Pengadilan Pidana Internasional atau International Criminal Court (ICC) mengusut kasus penculikan aktivis 1997/1998 di Tanah Air.
Almas Tsaqibbirru Re A, lulusan Universitas Surakarta (Unsa) Jawa Tengah kembali menarik perhatian publik. Hal itu lantaran Almas menggugat cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka karena dianggap....
Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan mengabulkan gugatan mantan Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej alias Eddy Hiariej.
Ada perasaan kecewa dan gentar di Gaza setelah Mahkamah Internasional (ICJ) menyampaikan putusan sementara atas kasus genosida yang dajukan Afrika Selatan terhadap Israel.
Sidang terdakwa pencuri 1 ekor ayam di Pengadilan Negeri Bojonegoro, pada 24 januari kemarin menimbulkan empati publik. Terdakwa berinisial SY (58) merupakan warga Desa Pandantoyo, Kecamatan Temayang,....
Majelis Hakim Tipikor pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat menjadwalkan pembacaan putusan terdakwa gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) Rafael Alun Trisambodo hari ini, Senin (8/1/2024).....
Capres nomor urut 3, Ganjar Pranowo merasa, indikasi praktik-praktik Orde Baru (Orba) kembali muncul seiring terbelenggunya kebebasan berpendapat masyarakat.
Puluhan petani Malingping, Lebak, Banten mendukung Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif Firli Bahuri. Mereka berharap Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan mengabulkan gugatan Firli Bahuri.