Menristek BRIN, Bambang Brodjonegoro menegaskan bahwa terapi plasma konvaselen memainkan peranan yang penting untuk meningkatkan kesembuhan dan menekan angka kematian COVID-19.
Menristek Bambang Brodjonegoro hasil uji klinik plasma konvalesen tahap II dan III menunjukkan hasil menggembirakan untuk membantu kesembuhan pasien Covid-19.
Sebanyak 300 penyintas COVID-19 mendaftar sebagai pendonor darah plasma konvalesen di Gresik, Jatim, Senin (8/2/2021). Pelaksanaan donor terbagi dalam 5 sesi.
Dua karyawan PT Semen Tonasa berhasil lolos dalam program donor plasma BUMN untuk Indonesia yang digelar oleh Kementerian BUMN kerja sama PMI secara serentak di 34 provinsi.
Satgas Penanganan Covid-19 bekerja sama dengan PMI kembali meminta para penyintas Covid-19 bersedia mendonorkan plasma konvalesen menyusul besarnya kebutuhan pasien yang sedang berjuang sembuh.
Polda Metro Jaya melaksanakan aksi kemanusiaan bertajuk Setetes Darah dengan Penuh Harapan, di Palang Merah Indonesia (PMI) DKI Jakarta, Sabtu (6/2/2021).
Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Bekasi mulai bulan depan mengoperasikan alat donor plasma konvalesen. Dengan demikian PMI Kota Bekasi sudah bisa menerima pendonor plasma konvalesen dari penyintas Covid-19.
Astra Credit Companies (ACC) anak perusahaan PT Astra International Tbk menyerahkan bantuan Donor Plasma Konvalesen kepada Palang Merah Indonesia (PMI).
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyatakan dukungan serta peran aktif masyarakat untuk melakukan donor plasma konvalesen sangat penting. Dengan meningkatnya kasus Covid-19 di Ibu Kota, diharapkan....
Penyintas Covid-19 mendonorkan darahnya di Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (02/2/2021). Pemerintah kota Surabaya mencanangkan Gerakan Arek Suroboyo Wani Donor Plasma Konvalesen.....
Wali Kota Parepare, Taufan Pawe mengajak masyarakat yang pernah terpapar Covid-19 dan berhasil sembuh atau penyintas untuk menjadi pendonor plasma konvalesen.
Penyintas Covid-19 saat melakukan donor plasma konvalesen di PMI DKI Jakarta, Selasa 19 Januari 2021. Sebanyak 307 penyintas Covid-19 per 1 hingga 15 Januari 2021 telah mendonorkan plasma konvalesen,....
Selain metode pengobatan, penanganan terhadap pasien COVID-19 juga dilakukan dengan memberikan plasma konvalesen, untuk merangsang pembentukan antibodi terhadap virus Corona.
Ketua Umum Korpri Zudan Arif Fakrulloh mengimbau seluruh ASN yang merupakan penyintas Covid-19 dan memenuhi syarat agar bersedia menjadi donor konvalesen.
Ketua KPCPEN Airlangga Hartarto mendorong penyintas Covid-19 bersedia mendonorkan plasma konvalesennya untuk membantu pasien yang masih dalam perawatan.
Permintaan plasma konvalesen tercatat cukup tinggi, seiring meningkatkannya kasus COVID-19. Semantara, pendonor plasma dari para penyintas masih terbatas.
Pemprov Jatim menerapkan PPKM sejak Senin (11/1/2021). Meski sudah berjalan selama sepekan, namun kebijakan tersebut belum mampu menurunkan kasus COVID-19.