Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) kembali menaikkan status Gunung Ruang menjadi Level IV (awas). Peningkatan status ini sejak 30 April 2024, pukul 09.00 WITA. Sebelumnya, status Gunung....
Gempa bumi Magnitudo 6,5 yang mengguncang Garut, Jawa Barat, Sabtu malam tidak berpotensi tsunami. Masyarakat disarankan hati-hati dengan gempa susulan.
Gempa bumi mengguncang wilayah Kecamatan Sumur, Kabupaten Pandeglang, Banten, Sabtu (27/4/2024). Gempa terjadi sebanyak 2 kali dengan selisih waktu hampir 1 jam.
BNPB memastikan belum ada indikasi potensi tsunami akibat erupsi Gunung Ruang, di Kabupaten Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Sulawesi Utara . Kini, status Gunung Ruang telah diturunkan dari level IV menjadi....
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperingatkan potensi tsunami akibat erupsi Gunung Ruang di Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Sulawesi Utara.
Gunung Ruang di Sulawesi Utara mengalami erupsi pada 17 April 2024 pukul 20.15 WITA. Letusan gunung membuat warga yang tinggal di sekitar gunung dievakuasi.
Warga yang bermukim di radius 6 Km dari Gunung Ruang Sulawesi Utara bakal segera dievakuasi. Sebab status gunung tersebut telah masuk level IV atau awas, dan berpotensi tsunami.
Gempa dengan kekuatan M5,0 mengguncang wilayah Laut Banda, Alor, Nusa Tenggara Timur, Selasa 16 April 2024 pukul 10.07.15 WIB. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa ini tidak....
Ancaman tsunami akibat gempa kuat yang melanda Taiwan sebagian besar telah berlalu. Badan Meteorologi Jepang menurunkan perkiraannya dari 3 meter (9,8 kaki) menjadi 1 meter (3,3 kaki).
Taiwan dilanda gempa bumi terbesar dalam seperempat abad terakhir, yang memicu peringatan tsunami bagi pulau yang memiliki pemerintahan sendiri itu, serta Jepang dan Filipina.
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat 33.000 jiwa mengungsi akibat hoaks atau kabar bohong mengenai isu tsunami pascagempa yang mengguncang Pulau Bawean, Kabupaten Gresik, Jawa Timur.
BNPB mencatat ada lebih dari 17 ribu warga di Kabupaten Gresik, Provinsi Jawa Timur yang mengungsi akibat beredarnya informasi tsunami dan gempa susulan pada Jumat 22 Maret 2024.
Gempa bumi berkekuatan M5,3 mengguncang Pesisir Selatan, Sumatera Barat (Sumbar), Rabu (20/3/2024), pukul 15.24 WIB. Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memastikan gempa berada di kedalaman....
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan gempa dengan kekuatan M5,2 mengguncang Laut Jawa tepatnya di Pantai Utara Kota Sumenep, Jawa Timur, Kamis 22 Februari 2024 pukul 05.46.54....