Presiden Joko Widodo mengapresiasi Kementerian Perdagangan (Kemendag) atas peningkatan ekspor sekaligus menekankan masih banyak tantangan yang harus dihadapi.
Ekspor water meter oleh PT Satnusa Persada Batam dinilai membuktikan bahwa Indonesia bisa menghasilkan produk-produk berteknologi dan bernilai tambah tinggi.
Untuk memanfaatkan RCEP sesuai tujuannya, Wamendag menilai kata kuncinya adalah terus meningkatkan daya saing baik dalam hal teknologi, SDM, infrastruktur, institusi maupun regulasi.
Keberhasilan penyelesaian mekanisme review Generalized System of Preferences (GSP) membuka peluang bagi banyak produk-produk Indonesia untuk menembus pasar AS.
Perjanjian Regional Comprehensive Economic Partnership (RCEP) dijadwalkan untuk ditandatangani pada KTT RCEP ke-4 tanggal 15 November 2020 yang dilaksanakan di sela KTT ASEAN.
Wamendag Jerry Sambuaga menyebutkan pembinaan UMKM kini harus punya paradigma baru, yaitu berdaya saing internasional mengingat keterbukaan ekonomi tidak terhindarkan lagi.
Tol Manado-Bitung diapresiasi oleh masyarakat Sulawesi Utara sebab tak hanya menjadi tanda kemajuan, tetapi juga karena akan memacu ekonomi daerah tersebut.
Wamendag Jerry Sambuaga mencatat ada dua masalah yang penting dan mendesak untuk diselesaikan agar ekspor industri kertas daur ulang nasional makin kompetitif.
Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga terus mendorong potensi besar ekspor alternatif berupa produk digital, industri kreatif, dan produk teknologi tinggi.
Wamendag Jerry Sambuaga dinilai sudah mendorong agar wacana kelapa sawit tidak lagi didominasi isu yang kontra saja tetapi juga soal keunggulan dan sisi positif kelapa sawit.
Wamendag Jerry menekankan bahwa Revolusi Industri 4.0 telah mengubah lanskap ekonomi, politik dan sosial masyarakat. Karena itu, penguasaan teknologi digital menjadi sebuah keharusan.
Wakil Menteri Perdagangan Jerry Sambuaga mengatakan, kendati terlihat sederhana, kekuatan produk saat ini terletak pada inovasi yang memberikan nilai tambah.
Wamendag mengapresiasi seluruh stakeholder yang telah bekerja sama dengan Kemendag menjaga ketersediaan dan stabilitas harga pangan selama masa pandemi.
Wamendag Jerry Sambuaga menegaskan, jenis pangan Indonesia sangat beragam mulai dari padi-padian, ikan, kacang-kacangan hingga sagu-saguan yang bisa diekspor.
Wamendag Jerry Sambuaga mengajak para mahasiswa yang tergabung dalam Persatuan Pelajar Indonesia (PPI) di seluruh dunia bersinergi, khususnya di bidang perdagangan.
Wamendag Jerry Sambuaga memiliki pandangan tersendiri soal makna perayaan kemerdekaan dalam konteks pandemi, yakni optimis dan terus bekerja keras mengisi kemerdekaan.
Wamendag Jerry Sambuaga mengatakan, negosiasi RCEP memasuki tahap legal scrubbing dan akan bekerja keras agar proses ini tetap dalam bingkai kepentingan Indonesia.
Wamendag Jerry Sambuaga menyebut kurban merupakan ibadah sosial yang menumbuhkan solidaritas dalam kehidupan berbangsa dan bernegara, terlebih di masa pandemi saat ini.