BNSP bekerja sama dengan Direktorat Pendidikan Masyarakat Pendidikan Khusus, Ditjen Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar, dan Menengah Kemendibudristek telah menghasilkan 137 skema sertifikasi....
Program Sertifikasi Kompetensi Kerja (PSKK) adalah salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas SDM Indonesia sesuai dengan program pemerintah, yaitu mewujudkan SDM unggul dan berdaya saing.
Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) meninjau pelaksanaan uji kompetensi juru Las di LPKS Kampuh Welding Cikarang di Desa Karang Mukti, Kecamatan Karangbahagia, Kabupaten Bekasi.
Kepala BNSP Kunjung Masehat Meninjau Pelaksanaan Uji Kompetensi Juru Las di LPKS Kampuh Welding Cikarang, 3 Februari 2023.Uji kompetensi yang berlangsung 3-4 Februari 2023 itu sebagai bagian dari proses....
BNSP melakukan sertifikasi kompetensi tenaga kerja pariwisata bidang perhotelan dengan skeman house keeping dan front office di Tanjung Pendam, Kabupaten Belitung, Bangka Belitung.
BNSP bersama Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) mengembangkan 136 skema sertifikasi untuk penyandang khusus disabilitas.
Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) melakukan sertifikasi terhadap sejumlah tenaga kerja pariwisata di destinasi super prioritas yakni di Likupang dan Manado Sulawesi Utara (Sulut)..
Hal itu disampaikan oleh Ketua BNSP Kunjung Masehat dan Ketua Dewan Pers Muhammad Nur dalam audiensi pada Senin (26/4/2021) di Ruang Rapat BNSP, Jakarta.
Pelaku pariwisata, khususnya perhotelan di Surabaya optimistis menyambut pemulihan ekonomi di tengah pandemi COVID-19 dengan melaksanakan uji kompetensi.
Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) mendorong percepatan sertifikasi kompetensi di semua sektor, khususnya sektor-sektor yang sangat terdampak pandemi Covid-19 seperti sektor pariwisata dan ekonomi....
Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) melalui LSP Rajawali Hospitality Nusantara di Club Med Bintan bekerja sama dengan PHRI Bintan menyelenggarakan program sertifikasi kompetensi bagi tenaga kerja....
BNSP bersama Ditjen Pendidikan Vokasi Kemendikbud menandatangani 149 Skema Sertifikasi Nasional LSP P1 Pendidikan Tinggi Vokasi Direktorat Kemitraan serta Penyelarasan Dunia Usaha dan Dunia Industri .
Wakil Ketua Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP), Miftakul Azis mengapresiasi langkah Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) yang melakukan pengembangan sumber daya sertifikasi di daerah khususnya Tempat....
Wakil Ketua Badan Nasional Sertifikasi Profesi (BNSP) Miftakul Azis menegaskan, sertifikat kompetensi merupakan dokumen wajib bagi Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) yang akan bekerja di luar negeri.