Komisi XI DPR mengumumkan keputusan lima anggota calon anggota Badan Pemeriksa Keuangan terpilih periode 2024-2029. Ada 5 nama yang disetujui rapat internal Komisi IX pada Rabu(4/9/2024).
Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menawarkan gaji hingga Rp19 juta untuk jabatan tertentu di pendaftaran CPNS 2024. Berikut ini informasi jurusan dan jabatan yang dibutuhkan BPK.
Ketua Bidang Politik DPP Partai Perindo, Yusuf Lakaseng menegaskan calon anggota Badan Pengawas Keuangan (BPK) bisa berlatar belakang apa pun, bahkan politisi.
Kementerian Agama (Kemenag) kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas hasil pemeriksaan laporan keuangan tahun 2023.
Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI kembali memperoleh predikat Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksaan Keuangan Republik Indonesia (BPK RI).
Presiden terpilih Prabowo Subianto menanggapi perihal pernyataan Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang menyebut dirinya akan memberikan perhatian serius pada BPK.
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyelidiki kasus dugaan korupsi yang diduga menyeret anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
Senator Papua Barat Filep Wamafma mendorong Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) melakukan audit terkait sejumlah hal di tanah Papua. Audit dimaksud terhadap Cost Recovery LNG Tangguh dan SKK Migas, Pabrik....
Eks Sekjen Kementerian Pertanian (Kementan), Kasdi Subagyono mengaku adanya permintaan uang Rp12 miliar dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) ke Kementan.
Panitia melakukan pemotongan hewan kurban sapi di Masjid An-Nur Komplek BPK V Gandul, Depok, Jawa Barat, Senin (17/6/2024). Panitia pembagian daging kurban di Masjid An-Nur BPK BPK V tahun ini menyembelih....
BPK RI menegaskan bahwa Indonesia berpotensi kehilangan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) sebesar Rp3,02 triliun per tahun jika kebijakan Bebas Visa Kunjungan (BVK) kembali diterapkan bagi 169 negara.
Praktik dugaan suap yang melibatkan oknum auditor dan anggota BPK dalam kasus opini WTP Kementerian Pertanian dengan terdakwa Syahrul Yasin Limpo (SYL) dinilai termasuk pelanggaran pidana.
Pemerintah Kabupaten Bandung kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) sebanyak delapan kali berturut-turut dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI.
Dari pemeriksaan investigatif, BPK menyimpulkan terdapat penyimpangan yang berindikasi tindak pidana oleh pihak-pihak terkait dalam pengelolaan keuangan Indofarma dan anak usaha.
Mantan anggota III BPK periode 2019-2024, Achsanul Qosasi dituntut hukuman pidana 5 tahun penjara terkait dugaan tindak pidana korupsi BTS 4G Bakti Kominfo.