PTPN IV PalmCo, perusahaan perkebunan sawit milik negara terbesar di dunia, kembali mencetak prestasi. Melalui operasinya di PTPN IV Regional III, Provinsi Riau, perusahaan berhasil mengekspor 14.499....
ANJ, perusahaan pangan berbasis agribisnis, berkomitmen untuk melanjutkan program kerja sehubungan dengan strategi memitigasi dan beradaptasi terhadap perubahan iklim dengan mengintegrasikan praktik ESG.....
Wakil Kepala (Waka) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Amarulla Octavian melakukan kunjungan kerja ke PTPN IV Palmco Regional 3 di Pekanbaru, Riau.
Saat ini harga CPO (Crude Palm Oil) tengah mengalami peningkatan, yang membuat harga jual minyak curah di pasaran ikut terkerek. Lantas bagaimana dengan Minyakita?.
Turunnya nilai ekpor per Oktober sebesar 10,43% secara year on year dipengaruhi oleh melandainya harga komoditas unggulan seperti minyak sawit dan batu bara.
Indonesia Commodity & Derivatives Exchange (ICDX) Group mengkonfirmasi telah menerima persetujuan sebagai Penyelenggara Pasar Fisik CPO dari Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti).
Mantan Mendag M Lutfi memastikan tidak menghadiri pemanggilan Kejagung terkait kasus dugaan korupsi izin ekspor CPO dan turunannya, termasuk minyak goreng periode 2021-2022.
Pada sesi awal perdagangan, harga minyak kelapa sawit di bursa Malaysia Exchange terkoreksi 0,89% ke posisi RMY3.989, padahal sebelumnya di RMY4.023 per ton.
Kejagung telah selesai memeriksa Menteri Koordinator (Menko) Perekonomian Airlangga Hartarto terkait kasus ekspor minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO).
Kejagung belum menerima secara resmi kabar kehadiran Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto memenuhi panggilan penyidik sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi pemberian fasilitas....
Merespons Menko Luhut yang ingin mengalihkan ekspor ekspor minyak sawit (CPO) ke Afrika, pengusaha sawit yang tergabung dalam GAPKI lebih memilih China saat Eropa menolak IPO asal Indonesia.