Polisi menjamin pengungkapan kasus tewasnya Editor Metro TV, Yodi Prabowo, sudah sesuai dengan fakta-fakta hasil penyelidikan dan penyidikan di lapangan.
Direskrimum Polda Metro Jaya Kombes Pol Tubagus Ade Hidayat (kedua kanan), Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus (kedua kiri), Kapolres Metro Jakarta Selatan Kombes Pol Budi Sartono (kiri)....
Polisi telah mengambil kesimpulan mengenai tewasnya editor Metro TV Yodi Prabowo di pinggiran Tol JORR Ulujami, Pesanggrahan, Jakarta Selatan. Yodi diduga kuat tewas karena bunuh diri.
Kepolisian masih menyelidiki kasus kematian Editor Metro TV, Yodi Prabowo yang jenazahnya ditemukan di pinggiran Tol JORR, Pesanggrahan, Jakarta Selatan.
Penyidik Polda Metro Jaya menemukan adanya sidik jari Yodi Prabowo di pisau yang ditemukan di dekat jasad korban. Ini diketahui berdasarkan hasil pemeriksaan Labfor Polri sejumlah barang bukti terkait....
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Yusri Yunus mengungkapkan, penyidik sudah memeriksa 30 saksi dan dalam waktu dekat akan kembali memanggil beberapa saksi.
Polda Metro Jaya menyatakan akan membuka semua hasil penyidikan kasus pembunuhan terhadap Yodi Prabowo, editor Metro TV jika hasil uji sejumlah barang bukti dari Labfor telah diketahui.
Polisi hingga saat ini masih menanti hasil penelitian dari Puslabfor Polri terkait dengan hanphone dan sidik jari dalam kasus kematian editor Metro TV, Yodi.
Hasil autopsi tim medis Rumah Sakit Polri, Kramat Jati, Jakarta Timur, diketahui jenazah editor Metro TV, Yodi Prabowo, sudah mengalami pembusukan selama dua harian.
Minimnya petunjuk menjadi kendala utama dalam pengungkapan kasus pembunuhan Editor Metro TV Yodi Prabowo. CCTV yang diambil di pinggir Tol JORR Ulujami juga buram.
Polda Metro Jaya menyatakan hasil autopsi jenazah Editor Metro TV, Yodi Prabowo ditemukan ada dua luka tusukan. Salah satu tusukan yang dihujamkan pelaku mengenai iga dan paru-paru korban.