Bentrokan terjadi di Muntilan Magelang, Jawa Tengah antara massa PDIP dengan Gerakan Pemuda Kabah (GPK) PPP pada Minggu 15 Oktober menyebabkan 6 motor hangus terbakar. Kini bentrokan ini ditangani Polda....
Bentrokan dua kelompok massa pecah di Kabupaten magelang, Jawa Tengah, Minggu (15/10/2023). Polda Jawa Tengah mengungkap kronologi tawuran brutal antar dua kelompok massa di wilayah Muntilan, Kabupaten....
Wakil Ketua Umum Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Kakbah (PP GPK) Adrian Harahap menyatakan organisasinya solid mendukung Ganjar Pranowo sebagai Bacapres di Pilpres 2024. GPK sebagai organisasi sayap PPP....
Menparekraf Sandiaga Uno hadiri Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Gerakan Pemuda Kabah (GPK) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) di Mercuri Hotel, Jakarta Pusat, Rabu (31/5).
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno menghadiri Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Gerakan Pemuda Kabah (GPK), organisasi sayap Partai Persatuan Pembangunan (PPP).
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) mencari magnet-magnet politik dalam rangka berjuang merebut suara rakyat pada Pemilu 2024. Raja Dangdut Rhoma Irama didekati.
Gerakan Pemuda Kabah (GPK) mengutuk keras tindakan pimpinan partai sayap kanan Denmark Stram Kurs di Swedia Rasmus Paludan yang membakar kitab suci Al-Quran.
Raja Dangdut Rhoma Irama menerima kunjungan pengurus DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan pengurus Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Kabah (PP GPK) di Soneta Record, Depok, Selasa (6/12/2022) sore.
Gerakan Pemuda Kabah (GPK) menegaskan tidak terlibat dalam pencalonan presiden Anies Baswedan yang digelar di Grand Pasific Jalan Magelang, Yogyakarta, Rabu (16/11/2022).
Kasus tempat hiburan di Jakarta Holywings yang mempromosikan minuman keras (miras) gratis berbau suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA) menyita perhatian banyak pihak.
Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Kakbah (GPK) mengajak semua pihak untuk menjaga soliditas mendukung kepemimpinan Ketua Umum PPP Suharso Monoarfa. Hal itu penting mengingat agenda politik ke depan membutuhkan....
Gerakan Pemuda Kakbah (GPK) megimbau kepada para aparat keamanan tidak melakukan tindakan represif kepada para pengunjuk rasa penolakan penundaan Pemilu 2024.
Pimpinan Pusat Gerakan Pemuda Kakbah (GPK) bekerjasama dengan DPW PPP DKI Jakarta mengajak masyarakat mengisi kegiatan Ramadhan dengan penuh kegembiraan dan menghibur masyarakat.