PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk telah menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp158,60 triliun kepada 3,4 juta debitur hingga akhir Oktober 2024.
Kementerian Pertanian (Kementan) mendorong regenerasi pertanian khususnya di kalangan petani muda adalah langkah penting untuk memastikan keberlanjutan sektor pertanian di masa depan.
Tim Satgas SIRI Kejaksaan Agung (Kejagung) berhasil menangkap buronan Kejaksaan Negeri (Kejari) Pacitan, Jawa Timur, berinisial SL di Bandara Soekarno Hatta pada Kamis (3/10/2024).
Penyaluran KUR Bank Mandiri telah mencapai Rp 23,49 triliun hingga akhir Juli 2024. Realisasi penyaluran KUR tersebut telah tersalurkan kepada 151 ribu debitur di seluruh Indonesia.
Dinas Koperasi dan UKM Provinsi Jawa Timur (Jatim) kembali menggelar pameran bertajuk The 11th Koperasi, UKM Expo Tahun 2024 selama 5 hari berturut-turut. Dimulai pada 31 Juli 2024 sampai dengan 4 Agustus....
Pekalongan terkenal sebagai produsen batik. Pembelinya tidak hanya dalam negeri tapi juga luar negeri. Kota ini menghasilkan batik berbagai motif dan desain kekinian. KUR BRI turut berperan
Konsistensi BRI dalam mendukung permodalan dan pendampingan usaha kepada pelaku UMKM terus berjalan. Salah satunya, produsen kue dari Pringsewu, Lampung.
Sebagai bank yang fokus pada UMKM, BRI berkomitmen memperkuat sektor pertanian, antara lain untuk produk usaha makanan atau buah-buahan, jambu kristal.
PT Bank Pembangunan Daerah Jawa Timur Tbk (Bank Jatim) terus mendorong pertumbuhan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Jatim melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR).
Puji dan suaminya Guyub Nurbian kini bisa tenang dan tidak perlu cemas memikirkan angsuran kredit mobil. Dengan makin berkembangnya usaha Agen BRILink dan juga usaha counter HP, perlahan namun pasti kredit....
Komariah kini tak perlu cemas soal ekonomi keluarganya. Periuk ekonomi keluarganya bisa mendapat topangan lain dari usaha yang dirintisnya sendiri sebagai Agen BRILink.