Isu keberadaan jentik nyamuk dalam satu galon air minum dalam kemasan (AMDK) yang disebarkan konsumen lewat akun TikTok-nya viral di media sosial belakangan ini.
Pelarangan beroperasinya truk-truk Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) saat hari-hari besar keagamaan seperti Lebaran, Natal dan Tahun Baru, dan Imlek berdampak pada penghasilan sopir truk.
Para pakar logistik, ekonom meminta agar Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) dikecualikan dalam kebijakan pelarangan angkutan logistik pada setiap hari-hari besar keagamaan seperti Lebaran, Nataru, dan Imlek.
Kemendag meminta agar Kementerian Perhubungan (Kemenhub) mengecualikan air minum dalam kemasan (AMDK) dan ekspor-impor dari pembatasan angkutan darat pada saat hari besar keagamaan nasional (HBKN).
Memasuki Ramadan, konflik kemanusiaan yang terjadi di Jalur Gaza masih juga belum mereda. Berbagai kalangan mengecam tindakan brutal Israel terhadap rakyat Palestina.
YLKI dan BPKN meminta Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) melakukan penyelidikan independen soal isu kandungan bromat di produk air minum dalam kemasan (AMDK).
Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) akan mengambil sikap tegas terhadap perusahaan yang melakukan pelanggaran terhadap aturan keamanan pangan di Indonesia. BPOM tidak segan untuk memberikan sanksi....
Setelah Galon Nusantara yang dirilis pada September lalu, Cleo kembali mengeluarkan inovasi produk terbaru kepada masyarakat. Kali ini, produsen Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) asli Indonesia ini melaunching....
Tiga peneliti dari dua perguruan tinggi di Makassar sama sekali tidak mendeteksi adanya migrasi BPA dari kemasan galon guna ulang ke dalam produk airnya.
Pelaku usaha air minum dalam kemasan (AMDK) galon polikarbonat di daerah-daerah mengeluhkan wacana pelabelan risiko Bisphenol A (BPA) di kemasan galon.
Aksi panic buying di Malaysia, di mana masyarakat berbondong-bondong membeli air minum kemasan dalam jumlah banyak, dipastikan tak berpengaruh ke Indonesia.
Pemerintah diminta untuk mengimbau lembaga agar tidak melakukan kampanye negatif seperti penyebaran isu BPA yang tujuannya untuk menguasai industri AMDK.
Pelabelan BPA pada Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) galon guna ulang polikarbonat (plastik keras) akan memicu persaingan usaha yang lebih sehat di pasar.
Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) melihat adanya potensi isu persaingan tidak sehat dalam draft revisi kebijakan Peraturan BPOM Nomor 31 Tahun 2018 tentang Label Pangan Olahan.
Hiset Yayasan Lembaga Konsumen Indonesia (YLKI) terkait Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) dinilai tidak ilmiah sehingga hasilnya lebih menonojolkan asumsi.