Di masa Khalifah Utsman bin Affan Azerbaijan bergolak dan Armenia bermaksud hendak membantunya. Akan tetapi pasukan Muslimin sudah menaklukkan Azerbaijan dan daerah-daerah sekitarnya.
Kementerian Luar Negeri (Kemlu) Israel memperingatkan warganya agar tidak bepergian ke Turki, Armenia, Azerbaijan, dan Turkmenistan, yang berbatasan dengan Iran.
Armenia baru-baru ini menjauhi Rusia karena marah setelah Moskow tak melakukan intervensi militer ketika Armenia perang melawan Azerbaijan di Nagono-Karabakh.
Vahagn Khachaturyan merupakan presiden Armenia yang terpilih pada bulan Maret 2022. Ia terpilih menjadi presiden setelah pengunduran diri presiden sebelumnya, Armen Sarkissian, pada bulan Januari 2022.
Presiden Rusia Vladimir Putin menjelaskan Kremlin telah mengusulkan kompromi kepada Armenia mengenai Nagorno-Karabakh, tetapi Yerevan memilih mengambil jalannya sendiri.
Azerbaijan tidak akan menghadiri perundingan dengan Armenia yang diselenggarakan Uni Eropa (UE) yang dijadwalkan berlangsung di kota Granada, Spanyol, pada Kamis (5/10/2023).
Presiden Azerbaijan, Ilham Aliyev membuat keputusan yang cukup kontroversial setelah menarik diri dari pertemuan yang ditengahi Uni Eropa dengan Perdana Menteri Armenia, Nikol Pashinyan.
Pada tanggal 19 September, hari ketika Azerbaijan memulai serangannya di wilayah Nagorno-Karabakh yang mayoritas penduduknya Armenia, Marut Vanyan mendengar suara tidak menyenangkan di langit di atas....
Kremlin bereaksi atas keputusan Armenia untuk bergabung dengan Pengadilan Pidana Internasional atau ICC meski sebelumnya telah diperingatkan oleh Rusia.