Wakil Menteri BUMN Kartika Wirjoatmodjo memastikan pembentukan tim likuidasi untuk membubarkan PT Jiwasraya (Persero) dilaksanakan pada September 2024.
Setelah melalui proses panjang restrukturisasi, sejarah panjang PT Asuransi Jiwasraya sebagai asuransi jiwa tertua di Indonesia berakhir dengan likuidasi.
Ada ribuan pensiunan Jiwasraya yang belum mendapatkan penjelasan ihwal kelanjutan pembayaran uang pensiun bulanannya, jika likuidasi peruaahaan dilakukan pada bulan depan.
Kementerian BUMN membeberkan kabar terbaru terkait praktik penyelewengan alias fraud dalam kasus PT Jiwasraya (Persero). Tercatat nilai fraud hampir menyentuh Rp50 triliun.
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong PT Asuransi Jiwasraya (Persero) alias Jiwasraya untuk menyelesaikan penanganan penyelamatan pemegang polis secara komprehensif.
Menteri BUMN Erick Thohir menegaskan program penyelamatan polis PT Asuransi Jiwasraya (Persero) telah selesai sepenuhnya melalui restrukturisasi, bail in dan transfer.
Program penyelamatan pemegang polis Asuransi Jiwasraya telah selesai dilaksanakan, ditandai dengan adanya pengalihan polis program restrukturisasi, serta proses administrasi pengalihan polis.
Jiwasraya telah berhasil menuntaskan program restrukturisasi polis hingga akhir tahun ini dengan total polis yang telah setuju direstrukturisasi sebanyak 99,7% liabilitas polis.
Wamen BUMN, Kartika Wirjoatmodjo mewanti-wanti kasus PT Jiwasraya (Persero), PT Garuda Indonesia Tbk, dan PT Waskita Karya Tbk, tidak kembali terjadi di perusahaan pelat merah lainnya.
Kejagung membeberkan total aset milik terpidana Benny Tjokrosaputro dan Heru Hidayat dalam kasus korupsi PT Asuransi Jiwasraya (Persero) yang berhasil disita.