Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona merah pada penutupan perdagangan hari ini, Rabu (16/4). Indeks tercatat melemah 0,65 persen atau 41,62 poin ke level 6.400.
Miliuner Ray Dalio menilai tarif agresif Presiden Amerika Serikat Donald Trump dan utang AS yang membengkak dapat memicu kehancuran sistem keuangan global.
Badan Penyelenggara Haji perlu penguatan kelembagaan dan kewenangan dalam Revisi Undang-Undang (RUU) No 8 Tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah. Ini diungkapkan Ketua Umum Silaturahim....
Michelle Obama kembali menjadi sorotan setelah secara blak-blakan mengungkit kondisi keuangan Barack Obama. Pernyataan tersebut, bahkan isu perceraian menguat.
Raja Charles III dikabarkan telah memberikan izin penuh kepada Pangeran William untuk mencabut gelar kerajaan Pangeran Harry. Namun, langkah ini tanpa syarat.
Jakarta, 21 Maret 2025 - Merayakan bulan Ramadan sekaligus dalam rangka mendukung Global Money Week 2025, Prudential Indonesia mengajak puluhan anak yatim di Jakarta untuk buka puasa bersama di kantor....
Penempatan devisa hasil ekspor sumber daya alam (SDA) yang tertuang dalam PP Nomor 8 Tahun 2025 mendapatkan apresiasi dan dukungan dari kalangan lembaga keuangan.
Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI), menilai pembaharuan UU ini penting untuk memperkuat regulasi pengelolaan dana haji agar lebih aman, berkelanjutan, dan memberikan manfaat yang lebih optimal....
Di tengah gempuran informasi dan godaan investasi bodong, literasi keuangan adalah benteng terakhir. Astra Financial, melalui KLiK, bertekad membangun benteng untuk melindungi masyarakat dari kehancuran....
Suramnya IHSG pada hari ini yang anjlok hingga 6,12% menunjukkan, kekhawatiran investor bahwa ekonomi Indonesia saat ini tidak dalam kondisi baik-baik saja.
President University (Presuniv) mengukuhkan sekaligus dua guru besarnya dalam bidang manajemen keuangan. Mereka adalah Prof. Dr. Drs. Chandra Setiawan dan Prof. Dr. Purwanto.
Sebagai bagian dari komitmennya dalam meningkatkan kualitas pendidikan di tingkat sekolah dasar, MNC Bank menyelenggarakan tanggung jawab sosial perusahaan.
BNI berkomitmen memperluas inklusi keuangan di era digital dengan menggandeng platform solusi dan layanan finansial digital, Duluin. Kerjasama ini menambah employee benefit solution bagi nasabah payroll....
ICDX atau BKDI dan Indonesia Clearing House (ICH) memberikan respons terkait peralihan pengaturan dan pengawasan Derivatif Keuangan dari Bappebti ke OJK dan BI.
Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi menyoroti fenomena finfluencer yang semakin marak di media sosial.