Viral di media sosial, seorang penumpang kereta api nekat memasak nasi di gerbong menggunakan rice cooker. Akibatnya, listrik seisi gerbong padam dan mengganggu perjalanan kereta.
Warga Kota Sukabumi, dilanda kepanikan. Saat kondisi gelap gulita akibat pemadaman listrik, tiba-tiba diguncang gempa berkekuatan magnitudo (M) 2,4, Rabu
Para pejabat di California, Amerika Serikat (AS) memerintahkan evakuasi di daerah pesisir berisiko tinggi ketika badai besar melanda negara bagian itu, Rabu (4/1/2023).
Hujan deras disertai angin kencang menerpa wilayah Pamekasan, Jawa Timur. Angin puting beliung terjadi pada Jumat 23 Desember 2022, dan menyapu puluhan perahu nelayan di pesisir selatan.
Banjir rob terjang Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah. Banjir diperparah dengan guyuran hujan deras, hingga membuat ketinggian air mencapai 50 centimeter.
Banjir masuk kategori force majeur dan tidak bisa dihindarkan. Pemadaman karena banjir tidak masuk ke dalam klasifikasi kompensasi tingkat mutu pelayanan PLN.
Hujan disertai angin kencang yang melanda Kota Depok pada Selasa (21/9/2021) sore mengakibatkan sebanyak 622 gardu PLN terdampak. Akibatnya beberapa wilayah di Kota Depok mengalami pemadaman listrik.