Banjir bandang menerjang Malinau, Kalimantan Utara. Corporate Social Responsibility (CSR) BRI Peduli menyalurkan bantuan paket sembako dan makanan cepat saji.
Melalui Gerakan Kasih, Maylenty Wempi berupaya meningkatkan keterampilan dan baca tulis bagi anak-anak di daerah perbatasan tepatnya di wilayah Kalimantan Utara.
Polda Kalimantan Utara (Kaltara) menetapkan dua tersangka dugaan tindak pidana korupsi dalam proyek konstruksi landscape arena pelangi intimung tahap II tahun 2020 di Kabupaten Malinau.
Menggunakan perahu, tim SAR, warga, nelayan dan relawan di Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara ini melakukan pencarian seorang warga Desa Long Gafid, Mentarang, yang dikabarkan hilang di aliran Sungai....
Anggota Komisi VI DPR Deddy Yevri Sitorus mengapresiasi keputusan Kementerian Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) yang menghentikan operasi tambang PT KPUC di Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara.
Anggota DPR Deddy Yevri Sitorus meminta pemerintah mengusut jebolnya tanggul kolam limbah batubara milik sebuah perusahaan di Kabupaten Malinau, Kalimantan Utara.
Smart Aviation yang menjadi pengganti Susi Air di hanggar milik Pemda Malinau menegaskan tidak memiliki konflik dengan pihak manapun terkait izin sewa hanggar.
PT Smart Cakrawala Aviation menyatakan sejak 1 Januari 2022 perseroan telah resmi menjadi pemilik izin sewa penggunaan hanggar milik Pemerintah Daerah Malinau.
Kisruh pengusiran pesawat maskapai Susi Air dari hanggar Malinau di Kalimantan Utara pada Rabu (2/2/2022) ikut mencuatkan nama maskapai Smart Aviation.
Pengusiran pesawat Susi Air dari hanggar Malinau pekan lalu berujung pada somasi yang dilayangkan PT ASI Pudjiastuti terhadap pemerintah kabupaten Malinau.
Pemda telah menyampaikan surat pada 6 Desember 2021 dan menyatakan jika Susi Air tidak lagi memperpanjang kontrak tahun 2022, maka hanggar harus dikosongkan.
Hanggar di Bandara Malinau Kalimantan dipastikan telah digunakan oleh maskapai lain untuk menggantikan Susi Air yang telah habis masa kontraknya sejak akhir tahun 2021.