Menkeu Sri Mulyani bertemu dengan Duta Besar Amerika Serikat untuk Indonesia, H.E. Kamala Shirin Lakhdir, untuk membahas berbagai isu penting terkait hubungan bilateral kedua negara.
Kemenkeu akan memberikan tukin bagi para dosen ASN di bawah Kemendiktisaintek. Para dosen ini tersebar di 29 Perguruan Tinggi Negeri (PTN) BLU non remunerasi.
Menkeu Sri Mulyani merespons protes yang dilayangkan Aliansi Dosen ASN Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains dan Teknologi Seluruh Indonesia (ADAKSI) perihal pembayaran tukin bagi dosen ASN.
Sebanyak 31.066 dosen berstatus ASN akan menerima tunjangan kinerja sesuai dengan Perpres No 19/2025 yang sudah diteken. Tukin yan diberikan terhitung sejak Januari 2025.
Menkeu Sri Mulyani Indrawati memberikan klarifikasi mengenai kondisi APBN, terutama terkait penerimaan pajak yang sempat menimbulkan pertanyaan karena penundaan pengumumannya.
Presiden Prabowo Subianto menggelar rapat terbatas (ratas) membahas kebijakan tarif resiprokal Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump di Istana Merdeka, Jakarta, Senin (7/4/2025).
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dan Wakil Menteri Dalam Negeri Bima Arya Sugiarto melakukan kunjungan silaturahmi ke rumah mantan Presiden Joko Widodo pada Kamis, 3 April 2025.
Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menyampaikan optimisme bahwa momentum mudik akan membawa dampak positif bagi perekonomian daerah, ini dua faktor pendorongnya.
Menyampaikan ucapan Idulfitri 1446 Hijriah, Menkeu Sri Mulyani menekankan pentingnya membangun kehidupan yang lebih baik demi kemajuan dan kesejahteraan Indonesia yang berkeadilan.
Tanpa reformasi fiskal yang lebih mendalam dan strategi yang lebih efektif, Indonesia berisiko mengalami stagnasi dalam pertumbuhan ekonomi jangka panjang.
Pemerintah merespons koreksi dalam IHSG dengan memastikan pengelolaan APBN dilakukan secara transparan dan kredibel untuk mendukung kepercayaan investor.
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan mendatangi Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Rabu (19/3/2025). Luhut akan memberikan pandangan soal situasi ekonomi terkini kepada Presiden....
Menteri Keuangan Sri Mulyani buka suara suara menjawab isu mundur dari Kabinet Merah Putih Prabowo-Gibran, sebagaimana yang ramai beredar belakangan ini.
Sri Mulyani akhirnya buka suara terkait isu mundur dari kabinet Merah Putih pimpinan Prabowo Subianto. Ia menegaskan bahwa sampai saat ini masih menjabat sebagai Menteri Keuangan.
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sufmi Dasco Ahmad buka suara perihal isu mundurnya Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dari jajaran Kabinet Merah Putih.
Juru Bicara Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO) Hariqo Satria Wibawa menegaskan kabar mundurnya Sri Mulyani Indrawati dari kursi Menteri Keuangan (Menkeu) adalah hoaks atau tidak benar.
Kemenkeu melaporkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) per akhir Februari 2025 mengalami defisit sebesar Rp31,2 triliun atau 0,13 persen terhadap Produk Domestik Bruto (PDB).
Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melaporkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) pada Februari 2025 mengalami defisit sebesar Rp31,2 triliun atau 0,13 persen