Provinsi Jawa Timur meraih tiga penghargaan dalam ajang Bhumandala Award yang diadakan oleh Badan Informasi Geospasial (BIG) pada Senin (4/11/2024) malam.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur berhasil meraih penghargaan Paritrana Award 2024 sebagai Provinsi Terbaik Inovasi Zona Jawa Bali di Plaza BPJamsostek Jakarta, Kamis (12/9/2024).
Pemprov Jatim meraih Anugerah Pandu Negeri (APN) kategori Gold dari Indonesian Institute For Public Governance (IIPG) pada puncak APN 2024, di Hotel Aryaduta Jakarta, Kamis (5/9/2024).
KPK menggeledah Kantor Pemprov Jawa Timur terkait kasus dugaan korupsi Pengurusan Dana Hibah untuk Pokmas dari APBD Provinsi Jawa Timur Tahun Anggaran 2019-2022 pada Jumat (16/8/2024).
PT Bank Pembangunan Daerah Jatim Tbk (Bank Jatim) mendukung program Pemerintah Provinsi Jatim. Salah satunya dalam hal menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau (DBHCHT)....
Badan Pusat Statistik mencatat angka kemiskinan di Provinsi Jatim per Maret 2024 mencapai 9,79 persen, atau mengalami penurunan 0,56 persen dibandingkan periode Maret 2023 di angka 10,35 persen.
Pemerintah Provinsi Jawa Timur menerima Piagam Penghargaan Prestasi Pemerintah Daerah di Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28 yang diselenggarakan di Taman Surya Balai Kota Surabaya, Kamis (25/4/2024).
Bupati Sidoarjo Ahmad Muhdlor Ali alias Gus Muhdlor tidak menghadiri halalbihalal yang digelar Pemprov Jatim di Gedung Negara Grahadi, Kamis (18/4/2024).
Pemprov Jatim bersama BNPB terus memaksimalkan koordinasi untuk melakukan percepatan tanggap darurat pascabencana gempa yang terjadi di Kepulauan Bawean Kabupaten Gresik.
Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa meluncurkan Pembangunan Sistem Penyediaan Air Minum (SPAM) Singosari Kabupaten Malang di Dusun Sumbul, Desa Klampok, Kecamatan Singosari pada Sabtu....
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengapresiasi Tim Pelayanan Kesehatan (Yankes) Bergerak Pemprov Jatim yang terus semangat dalam memberikan pelayanan kesehatan di kepulauan terpencil di Jawa....
Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Jawa Timur (Jatim) Adhy Karyono membeberkan upaya Pemprov Jatim melakukan percepatan penanganan Penyakit Mulut dan Kuku (PMK).
Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa meninjau Posko Tanggap Darurat Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) Gunung Lawu di Kantor Desa Ngiliran, Kecamatan Panekan, Kabupaten Magetan,....