Asuransi Kitabisa memberikan santunan kepada ahli waris tujuh penyadap getah pinus mitra kerja Perum Perhutani Kesatuan Pemangkuan Hutan (KPH) Sukabumi.
Wakapolda Jateng Brigjen Pol Agus Suryonugroho menginterogasi tersangka kasus pencurian dengan kekerasan saat gelar di Mapolda Jateng, Selasa, (15/10/2024) . Tim Jatanras Ditreskrimum Polda Jateng berhasil....
Kemitraan Perhutani mendapatkan penghargaan dalam Festival LIKE 2 2024 yang berlangsung selama 4 hari sejak 8 hingga 11 Agustus 2024 di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan.
Perhutani mendukung Kementerian BUMN menggelar Herb Euphoria Fest 2024. Bazar Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) untuk Indonesia ini digelar di Sarinah, Jakarta Pusat.
Menjelang Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah, Perum Perhutani menyelenggarakan program Mudik Bersama BUMN dengan peserta karyawan dan masyarakat. Total 256 pemudik yang terbagi dalam 8 bus.
Perum Perhutani bersama anak perusahaannya Econique Perhutani Alam Wisata (PT Palawi Risorsis) mendukung dan menyukseskan program Cikole Kampung Re/Up Cycle Bebas Sampah.
Memeriahkan bulan suci Ramadan, Perum Perhutani menggelar bazar sembako murah melalui program Semarak Ramadan Berkah 2024 yang berlangsung di lima daerah.
Perhutani bersama Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) melaksanakan gerakan menanam pohon di kawasan Maribaya, Parung Panjang, Kabupaten Bogor, Selasa (27/2/2024).
Perum Perhutani bersama ID Survey memperingati Hari Menanam Pohon Indonesia (HMPI) 2023 dengan melaksanakan gerakan menanam pohon di kawasan Wisata Alam Gunung Dago, Parung Panjang, Kabupaten Bogor. Dalam....
Perum Perhutani dan BPOB menyepakati kerja sama ihwal pemanfaatan jasa lingkungan wisata alam di Menoreh View Zona Otorita Kawasan Pariwisata Borobudur.
Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kembali terjadi di kawasan Gunung Arjuno. Namun kali kali ini titik api masih dalam kawasan Gunung Ringgit, yang dikelola UPT Taman Hutan Raya (Tahura) Raden Soerjo,....
Truk pengangkut kayu Perhutani terjun ke jurang sedalam 50 meter di kawasan hutan wilayah Desa Kenteng, Kecamatan Toroh, Kabupaten Grobogan, Jawa Tengah. Akibatnya, sopir truk Suwito (44) tewas mengenaskan.
Perum Perhutani memperoleh empat penghargaan dalam ajang GRC & Performance Excellence Award 2023 yang dilaksanakan di Auditorium Binakarna, Hotel Bidakara, Jakarta pada Rabu 30 Agustus 2023.
Perum Perhutani resmi meluncurkan digitalisasi modernisasi tempat penimbunan kayu (TPK) yang merupakan salah satu proyek strategis perusahaan pada 2023.