Polisi menciduk 2 pelaku begal di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT). Sejumlah handphone (HP) hasil rampasan mereka disita. Kedua pelaku diketahui berinisial RRR alias Aldo....
Komplotan pencurian dengan kekerasan di Kabupaten Serang diringkus jajaran pihak kepolisian, Rabu (17/7/2024). Mereka melancarkan aksinya dengan mengaku-ngaku sebagai anggota polisi.
Polisi menangkap seorang polisi gadungan berinisial DA alias Surya (32), karena telah merampas setidaknya lima unit motor milik warga. Surya bahkan terpaksa ditembak di bagian kakinya, karena melawan....
Polres Metro Jakarta Timur menangkap polisi gadungan berinisial LH, yang biasa melakukan pungutan liar atau memalak para pedagang kaki lima, Senin (21/5/2024).
Sering memeras pedagang toko obat dan minuman, polisi gadungan ditangkap Polres Metro Jakarta Timur. Saat ditangkap, pelaku memakai seragam dinas berpangkat Aiptu.
Aksi tipu-tipu pemuda bernama Densi Indra Jasa (29) yang mengaku bekerja sebagai polisi untuk menipu gadis di OKU Timur berinisial CA (25) akhirnya terungkap.
Barang bukti dan tersangka kasus tindak pidana pencurian dengan kekerasan Polisi Gadungan diperlihatkan saat rilis di Mapolres Bogor, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat (23/6/2023). Polres Bogor menangkap....
Asmuni (43), warga Dusun III, Desa Sungsang IV, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel) diringkus Unit Reskrim Polsek Seberang Ulu (SU) I Palembang.
Seorang pria berinisial F menjadi korban penganiayaan dan perampokan oleh enam polisi gadungan di Jakarta Barat. Korban disekap dan dikuras habis ATM-nya.
Empat pelaku begal motor yang berpura-pura menjadi anggota polisi ditangkap di Kalideres. Polisi gadungan ini beraksi dengan modus menuduh korban pengedar narkoba.
Imbran Harahap, aarga Sumatera Utara diamankan Subdit V, Ciber Crime Ditreskrimsus Polda Jambi. Pasalnya, Imbran kerap melakukan pemerasan dengan modus video call (VC) seks.
Petugas Polsek Cikarang Selatan menangkap polisi gadungan bernama Heri Widiarto (39). Hanya bermodalkan kaus bertuliskan Bareskrim, Heri memperdaya seorang wanita hingga mengalami kerugian Rp50 juta.
Seorang pria pengangguran mengaku sebagai anggota polisi, berhasil menipu 7 wanita cantik di Bangkalan, Madura. Dalam aksinya, pemuda bernama bernama Ario Dwi (23) itu menguras harta korban.
Tiga orang polisi gadungan ditangkap petugas Polsek Tambora, Jakarta Barat. Dalam menjalankan aksinya pelaku menuduh korban sebagai pelanggar lalu lintas untuk selanjutnya dilakukan pemerasan.
Tiga polisi gadungan ditangkap jajaran Polsek Tambora. Pasalnya, mereka tepergok melakukan pemerasan dengan menuduh korban telah melanggar lalu lintas.