Terdakwa kasus suntik vaksin kosong Tengku Gita Aisyaritha menjalani sidang putusan di Pengadilan Negeri Medan Kelas IA Khusus, Sumatera Utara, Kamis (27/7/2023). Majelis hakim menjatuhkan hukuman penjara....
Pemprov Jawa Barat (Jabar) serius menangkal wabah polio dengan menargetkan penyuntikan vaksin kepada 3,9 juta balita di seluruh kabupaten/kota di Jabar.
Pemkot Bekasi melakukan penyuntikkan vaksinasi rabies gratis terhadap hewan peliharaan di Bekasi. Penyuntikan ini untuk meminamilisir hewan terpapar rabies.
Pemprov DKI mencatat sebanyak 4,7 juta orang lebih telah suntik dosis ketiga atau booster vaksinasi Covid-19 berdasarkan data Sabtu (20/8). Saat ini, pemerintah setempat tengah mengenjot vaksinasi booster....
PN Medan melanjutkan persidangan perkara penyuntikan vaksin kosong ke tahap pemeriksaan pokok perkara, menyusul penolakan majelis hakim atas eksepsi terdakwa dr Gita melalui penasehat hukumnya.
Presiden Majelis Umum PBB, Abdulla Shahid menyampaikan apresiasi penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia dalam sambutan pada gelaran The 7th GPDRR 2022.
Salah satu layanan vaksinasi yang disasar warga adalah vaksinasi massal yang digelar di kantor Desa Mojotengah, Kecamatan Bareng, Kabupaten Jombang, Jatim. Sejak pagi, warga antre untuk mendapatkan layanan....
Dokter di Kota Medan, Sumatera Utara, berinisial TGA telah ditetapkan sebagai tersangka dugaan penyuntikan vaksin kosong saat pelaksanaan vaksinasi usia 6-11
Terkait suntikan vaksin kosong yang terjadi saat vaksinasi di salah satu SD di Medan, Sumatera Utara polisi menampilkan nakes yang diduga melakukan suntikan vaksinasi kosong.
Jajaran Kelurahan Gambir Jakarta Pusat bersama TNI, Polisi, FKDM, LMK, RT/RW terus melakukan woro-woro dan door to door ke rumah warga untuk ikut menjalani vaksinasi Covid-19. Hal ini untuk meningkatkan....
Belasan pelajar SMA pingsan akibat mengalami pusing dan mual setelah disuntik vaksin Covid-19 disebuah sekolah di Kecamatan Tigaraksa, Tangerang, Banten, Kamis(9/9) siang.
Polres Jakarta Utara memastikan kasus penyuntikan vaksin covid-19 kosong yang dilakukan oleh seorang tenaga kesehatan berinisial EO terhadap seorang remaja BLP di Sekolah Kristen Penjaringan, dihentikan.....
Wakil Ketua Komisi III asal Fraksi Partai Nasdem Ahmad Sahroni meminta tenaga kesehatan (Nakes) berinisial EO yang menyuntikan vaksin kosong ke warga tidak dipenjara.
Polres Jakarta Utara menyatakan tenaga kesehatan (nakes) EO lalai dalam menjalankan tugasnya karena diduga mengalami kelelahan. Apalagi di hari itu EO mengaku telah menyuntikkan vaksin kepada 599 orang.
Satreskrim Polrestro Jakarta Utara menetapkan tenaga kesehatan (Nakes) berinisial EO sebagai tersangka dalam kasus pemberian vaksin kosong di salah satu sekolah di Penjaringan, Jakarta Utara. EO merupakan....
Pemkot Jakarta Utara memastikan penyelenggaraan sentra vaksinasi di sekolah penjaringan yang diduga menjadi lokasi viral penyuntikan vaksin kosong dilakukan secara mandiri.