PKB belum memutuskan untuk mendukung salah satu figur di Pilkada Jakarta 2024, termasuk Anies Baswedan. Hal ini dikatakan oleh Wasekjen PKB, Syaiful Huda.
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar (Cak Imin) mengungkapkan belum ada kepastian partainya mengusung Anies Baswedan di Pilkada Jakarta 2024.
Ketua DPP Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) angkat bicara mengenai peluang Anies Baswedan diusung partainya maju pada Pilkada Jakarta 2024.
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyatakan Anies Baswedan sulit maju dalam Pilkada Jakarta 2024. Anies terancam gagal bertarung di Pilgub Jakarta karena baru PKS yang menduetkan mantan Gubernur DKI....
Pakar Hukum Tata Negara (HTN) Refly Harun menyinggung aktor di balik isu penjegalan langkah Anies Rasyid Baswedan di Pilkada Jakarta 2024. Siapa yang dimaksud?
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) bakal mengikuti jejak Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang akan mencabut dukungan ke Anies Baswedan di Pilkada Jakarta 2024.
Ketua DPW PKS Jakarta Khoirudin mengungkapkan bahwa Ahmad Syaikhu sudah memperjuangkan Anies Baswedan-Sohibul Iman agar mendapatkan dukungan maju Pilkada Jakarta.
Ketua Umum DPP Partai Nasional Gotong Royong (Negoro) Faizal Assegaf menyebut ada tiga orang yang berusaha menjegal Anies Baswedan dalam kontestasi Pilkada Jakarta 2024.
Anies Baswedan berpesan pada empat partai politik (parpol) dalam perhelatan Pilkada Jakarta 2024, untuk mendengarkan aspirasi warga Jakarta, Sabtu (10/8/2024).
Partai Demokrat menghormati langkah PKS yang akan bergabung ke Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus di Pilkada Jakarta 2024 dan bakal meninggalkan Anies Baswedan.
Menjelang Pilkada Jakarta 2024, Anies Baswedan memberikan tanggapan terkait peluang PKS mencabut dukungan dan bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM).
Pernyataan Mantan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil (RK) yang berjanji akan mencintai Persija beserta pendukungnya, The Jakmania ditanggapi oleh mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.
Langkah Anies Baswedan untuk maju di Pilgub DKI Jakarta terancam terhenti. Hal itu menyusul langkah Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang cenderung bergabung dengan Koalisi Indonesia Maju (KIM) dan mengalihkan....
Baliho Anies Baswedan-Sohibul Iman (AMAN) masih mejeng di Markas Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan, Sabtu (10/8/2024).
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menawarkan kadernya sendiri ke Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus setelah opsi Anies Baswedan-Sohibul Iman (AMAN) dianggap sudah kedaluwarsa.
PKS mulai serius untuk bergabung ke Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus dalam Pilkada 2024 setelah adanya komunikasi antara Presiden PKS Ahmad Syaikhu dengan Presiden Terpilih Prabowo Subianto.
Bakal pasangan Anies Baswedan-Sohibul Iman (AMAN) untuk Pilkada Jakarta 2024 sudah kedaluwarsa. Kini, PKS ancang-ancang bergabung ke Koalisi Indonesia Maju (KIM) Plus.