floating-10 PTS Terbaik di Jawa...
10 PTS Terbaik di Jawa Timur yang Bisa Menjadi Pilihan ketika Gagal Masuk PTN
10 PTS Terbaik di Jawa...
10 PTS Terbaik di Jawa Timur yang Bisa Menjadi Pilihan ketika Gagal Masuk PTN
Senin, 08 Juli 2024 - 11:50 WIB
JAWA TIMUR - Ini 10 Perguruan Tinggi Swasta (PTS) terbaik di Jawa Timur berdasarkan UniRank 2024. Daftarnya bisa dijadikan pilihan kalau gagal masuk ke PTN tahun ini.

Baca juga: 6 Kampus Swasta Terbaik di Jawa Barat Versi Webometrics di Tahun 2024, Masuk 100 Besar Peringkat Nasional

Memilih perguruan tinggi merupakan salah satu keputusan penting dalam hidup seseorang. Banyak yang mengincar perguruan tinggi negeri, namun tak sedikit pula yang memilih perguruan tinggi swasta.

Baca juga: Jakarta Punya 19 PTS Terbaik Terakreditasi Unggul, Ini Daftar Lengkapnya

Banyak perguruan tinggi swasta memiliki kualitas pendidikan yang sangat baik dan tidak kalah dengan perguruan tinggi negeri. Beberapa bahkan memiliki program-program unggulan yang diakui secara internasional.

Perguruan tinggi swasta sering kali memiliki fasilitas yang lebih modern dan lengkap. Mulai dari laboratorium, perpustakaan, hingga fasilitas olahraga dan seni, semuanya disediakan untuk menunjang kegiatan belajar-mengajar.

Baca juga: 15 PTS Terbaik di Indonesia Menurut Webometrics 2024, Ranking Berapa Kampusmu?

Memilih perguruan tinggi swasta bukanlah pilihan yang kurang baik. Dengan berbagai keunggulan yang ditawarkan, perguruan tinggi swasta dapat menjadi tempat yang tepat untuk mengejar impian dan meraih masa depan yang gemilang.

Dikutip dari daftar pemeringkatan UniRank 2024, berikut ini 10 PTS terbaik di Jawa Timur yang bisa menjadi pilihan kuliah.

10 PTS Terbaik di Jawa Timur

1. Universitas Kristen Petra Surabaya



Peringkat dunia: 2.789

Peringkat di Indonesia: 37

2. Universitas Wijaya Kusuma Surabaya



Peringkat dunia: 4.264

Peringkat di Indonesia: 75

3. Universitas Muhammadiyah Surabaya



Peringkat dunia: 4.499

Peringkat di Indonesia: 84

4. Universitas Surabaya



Peringkat dunia: 4.677

Peringkat di Indonesia: 91

5. Universitas Muhammadiyah Ponorogo



Peringkat dunia: 4.857

Peringkat di Indonesia: 95

6. Universitas Islam Darul Ulum Lamongan



Peringkat dunia: 4.938

Peringkat di Indonesia: 98

7. Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya



Peringkat dunia: 5.126

Peringkat di Indonesia: 105

8. Universitas Merdeka Malang



Peringkat dunia: 5.226

Peringkat di Indonesia: 107

9. Universitas Muhammadiyah Jember



Peringkat dunia: 109

Peringkat di Indonesia: 5.284

10. Universitas Muhammadiyah Gresik



Peringkat dunia: 5.373

Peringkat di Indonesia: 112

Demikian 10 PTS terbaik di Jawa Timur berdasarkan daftar UniRank 2024. Semoga informasi ini bermanfaat.
(nnz)
Baca Berita
Dengarkan Selanjutnya :
Wisuda ke-52 Universitas...
Wisuda ke-52 Universitas Sahid Usung Konsep Budaya dan Pariwisata NTT
Untar Siapkan Lulusan...
Untar Siapkan Lulusan Berkualitas lewat Sertifikasi Profesi
Kemenko Polkam Apresiasi...
Kemenko Polkam Apresiasi Pemberantasan Premanisme di Jatim
Konkret Kerja Nyata,...
Konkret Kerja Nyata, Misi Dagang Inisiasi Khofifah Berikan UMKM Jatim Panen Cuan Miliaran
10 Universitas Swasta...
10 Universitas Swasta Terbaik 2025 di Tangerang Versi Edurank