Disperindag Kota Makassar terus melakukan pemantauan harga kebutuhan pokok di pasaran. Terlebih, sejumlah komoditas, seperti cabai mengalami lonjakan harga cukup siginifkan.
Harga cabai di sejumlah pasar di Karawang tembus Rp100 ribu rupiah perkilogramnya. Sejumlah pedagang sayur mengeluh karena cabai yang dikirim dari petani lebih sedikit dari biasanya
Kementerian Pertanian (Kementan) memprediksi, kenaikan harga semua jenis cabai akan mulai terhenti pada akhir Juni 2022 sehingga masyarakat diminta maklum.
Pedagang memperlihatkan cabai merah di Pasar Botania, Batam, Kepulauan Riau, Senin (13/6/2022). Harga jual beberapa jenis cabai di daerah tersebut mengalami kenaikan seperti cabai rawit merah dari Rp50.000....
Berdasarkan pantaun MNC Portal pada Minggu, (12/6/2022) di Pasar Kebayoran Lama harga cabai rawit merah mencapai Rp100.000 dari harga sebelumnya Rp80.000.
Harga cabai merah kering yang menjadi salah satu bahan baku bumbu dapur masakan habang khas Banjar, Kalimantan Selatan, melambung hingga Rp250.000 per Kg.
Pedagang saat merapikan cabai rawit merah di Pasar Induk Kramat Jati, Jakarta Timur, Jumat (10/6/2022). Harga cabai rawit merah di Pasar Induk Kramat Jati kembali naik menjadi Rp100 ribu per kilogram....
Harga cabai di wilayah Kabupaten Semarang terus merangkak naik. Cabai rawit merah di Pasar Kembangsari pada Rabu (8/6/2022) tembus Rp100.000 per kilogram.
Pedagang cabai di Pasar Kayu Agung, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI), Sumatera Selatan, dibuat kelimpungan dengan meroketnya harga cabai. Saat ini, harga
Harga sejumlah kebutuhan pokok di pasar di Jakarta mengalami kenaikan. Salah satunya di Pasar Kebayoran Lama, terjadi kenaikan harga cabai hingga daging ayam.
Harga cabai merah kering di beberapa pasar tradisional di Kalimantan Selatan mengalami kenaikan drastis, pada Jumat (13/5/2022). Harga salah satu bumbu masakan itu mencapai Rp225 ribu per kilogram.
Harga cabai di pasar DKI Jakarta hari ini melandai. Penurunan juga terjadi pada komoditas pangan lain seperti daging sapi, daging kambing, daging ayam, ikan.
Pedagang menata cabai rawit merah di kios Pasar Pagi, Tegal, Jawa Tengah, Selasa (12/4/2022). Menurut pedagang setempat sejak sepekan terakhir harga berbagai macam cabai mengalami penurunan diantaranya....