Teknologi digital kian berkembang dengan inovasi-inovasi baru, dari mulai internet 5G hingga perkembangan kecerdasan buatan atau Artifical Intelligence (AI).
Penggunaan ruang digital khususnya media sosial (medsos) dalam penyelenggaraan Pemilu 2024 sangat penting sebagai media sosialisasi dan komunikasi kepada masyarakat. Sebab, media digital sangat membantu....
SE Etika Kecerdasan Artifisial (AI) dikeluarkan Kominfo pada 19 Desember 2023 sebagai tahap awal dalam mengembangkan model tata kelola kecerdasan artifisial.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mengajak masyarakat untuk menjaga data diri. Hal itu penting untuk mencegah terjadinya penyalahgunaan oleh oknum tidak bertanggung jawab.
Menteri Komunikasi dan Informasi (Menkominfo), Budi Arie Setiadi menyebutkan, informasi hoaks menjelang Pemilu 2024 ini lebih rendah dibandingkan Pemilu 2019.
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) melayangkan peringatan kepada pengelola platform X untuk merespon keluhan masyarakat atas maraknya iklan judi online yang muncul di media sosial tersebut.
Kementerian Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) mengeluarkan surat edaran mengenai pedoman etika penggunaan Artificial Intelligence (AI). Pedoman itu dinilai penting meski masih bersifat....
Kementerian Komunikasi dan Informatika menerbitkan SE tentang Pedoman Etika Penggunaan Artificial Intelligence untuk meminimalisir risiko penyalahgunaan.
Tentu saja ini hal yang selalu ada di setiap Pemilihan Umum (Pemilu): ramainya penyebaran konten hoaks. Biasanya konten hoaks akan bernada negatif untuk menyerang satu sama lain.
Badan Aksesbilitas Telekomunikasi dan Informasi atau Bakti Kominfo menggelar program pelatihan digitalisasi bagi pelaku pariwisata di Kota Ternate, Maluku Utara
Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud menyoroti kebocoran data pemilih di Komisi Pemilihan Umum (KPU) yang kini diperjualbelikan di situs internet.
Deputi Politik 5.0 Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo-Mahfud MD, Andi Widjajanto angkat bicara menanggapi dugaan peretasan laman resmi Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) memastikan masyarakat Indonesia wajib untuk memiliki ID Digital. Hal ini tertuang dalam RUU Perubahan kedua UU ITE yang telah disepakati oleh Pemerintah....
Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dan DPR RI telah menyepakati RUU Perubahan kedua UU ITE. Nantinya, semua platform online wajib moderasi konten jika tak ingin didepak dari Tanah Air.