Aksi korporasi berupa akuisisi dan merger di industri perbankan belakangan menjadi pilihan bagi sejumlah perusahaan untuk memperkuat permodalan. Langkah ini ditempuh demi memenuhi ketentuan minimal modal....
Usai dimerger dengan PT Perikanan Nusantara, Perindo bakal mengokohkan lini bisnis pengolahan dan perdagangan ikan sebagai tumpuan bisnis perseroan ke depan.
Pengamat ekonomi Ryan Kiryanto mengatakan, merger dan akuisisi bank akan terus berlanjut karena bank sifatnya market driven atau dipengaruhi oleh selera pasar.
Di antara 15 komisaris hasil merger Indosat dan Hutchison 3 yang disahkan RUPSLB, muncul nama Nama Rudiantara (mantan Menkominfo) dan Patrick Walujo (bos Northstar).
Sejumlah catatan mewarnai dunia telekomunikasi di tahun 2021. Salah satunya adalah tren merger sejumlah operator telekomunikasi. Aksi bisnis itu dinilai dapat menjadi percepatan sinergi dan bikin konsumen....
Dengan mengusung tema Recover Together, Recover Stronger, Indonesia mengajak seluruh dunia untuk bersama-sama mencapai pemulihan ekonomi yang lebih kuat, inklusif dan berkelanjutan
Pengurangan frekuensi perusahaan telko hasil merger dinilai sangat merugikan karena salah satu tujuan utama merger adalah memaksimalkan frekuensi yang dimiliki.
Menteri BUMN Erick Thohir berencana kembali merampungkan klasterisasi perusahaan pelat merah berdasarkan bisnis inti dan memangkas jumlah anggota klaster.
Kehadiran merger Pelindo I-IV menjadi PT Pelabuhan Indonesia (Persero) harus bisa menyelesaikan hambatan-hambatan yang sebelumnya menyelimuti pelayanan di sektor pelabuhan, Kadin beberkan semuanya.
Merger Pelindo I-IV menumbuhkan optimisme di kalangan pengusaha, dimana Kadin mengatakan sangat penting untuk bisa sesegera mungkin Pelindo yang sudah merger ini melakukan aksi-aksi yang down to earth.
PT Smartfren Telecom Tbk (FREN) menegaskan belum adanya kesepakatan perihal kabar yang menyebut perseroan akan melakukan merger dengan PT XL Axiata Tbk (EXCL).
Belum lama ini sempat beredar kabar induk perusahaan operator seluler XL Axiata dan Smartfren sedang dalam pembicaraan adanya kemungkinan merger di Indonesia.
Menteri BUMN Erick Thohir resmi menetapkan sejumlah Dewan Direksi dan Komisaris subholding Pelindo hasil merger. Ada Ali Mochtar Ngabalin sebagai komisaris.
Merger Pelindo I-IV diharapkan mampu mendorong penguatan manajemen supply chain (rantai pasok) dan layanan logistik di Indonesia secara jangka panjang.