Taliban melarang perempuan berpartisipasi dalam pertemuan Idulfitri di dua distrik Afghanistan jelang perayaan yang meluas di negara itu untuk menandai akhir Ramadan.
Taliban telah memperpanjang larangan bekerja kaum wanita untuk LSM ke misi PBB di seluruh negeri. PBB menegaskan, larangan seperti itu tidak dapat diterima.
Sebuah stasiun radio yang dikelola wanita di timur laut Afghanistan telah ditutup karena memutar musik selama bulan suci Ramadan. Hal itu diungkapkan seorang pejabat Taliban, Sabtu (1/4/2023).
Taliban memposting ratusan kendaraan militer Amerika Serikat (AS) yang diklaim ditinggalkan dalam kekacauan penarikan pasukan di Afghanistan. Baca juga : AS Bebas Kerahkan 100 Bom Nuklir, Mengapa Putin....
Taliban mengklaim telah memperbaiki dan menggunakan kembali sekitar 300 kendaraan militer yang ditinggalkan oleh AS selama penarikan pasukannya yang kacau dari Afghanistan.
Pemerintah Taliban berusaha mengambil alih lebih banyak kedutaan Afghanistan di luar negeri. Langkah ini dilakukan di tengah berlanjutnya isolasi internasional terhadap Taliban.
Menurut catatan sejarah, setidaknya ada tiga pemimpin negara muslim yang dieksekusi mati pada zaman modern ini. Salah satunya dilakukan oleh kelompok Islam garis keras, Taliban.
Kepemimpinan Taliban di Afghanistan akan menggunakan pangkalan militer yang ditinggalkan Amerika Serikat (AS) pada 2021 sebagai zona ekonomi khusus untuk bisnis.
Kelompok Taliban telah menghentikan penjualan alat kontrasepsi, mengklaim penggunaannya oleh wanita adalah konspirasi barat untuk mengendalikan populasi Muslim.
Anak-anak anggota Taliban mengenakan seragam militer dan memegang senjata plastik saat mereka berjalan di jalan yang tertutup salju di Kabul, Afghanistan, 29 Januari 2023. REUTERS/Ali Khara
Kementerian Pendidikan Tinggi yang dikelola Taliban memerintahkan universitas swasta di Afghanistan untuk tidak mengizinkan siswa perempuan mengikuti ujian masuk universitas.
Mullah Mohammad Omar dikenal sebagai sosok penting dalam pendirian Taliban. Dia merupakan pemimpin pertama dari kelompok ekstremis yang saat ini menguasai Afghanistan.
Fitur verifikasi berbayar Twitter kini rupanya digunakan oleh para pejabat Taliban. Sehingga beberapa akun dari mereka kini telah memiliki centang biru.