Menteri BUMN Erick Thohir menyebut, surat rencana merger sudah di meja Basuki Hadimuljono, yang kini belum ditandatangani. BUMN masih harus menunggu persetujuan tersebut.
PT Wijaya Karya (Persero) Tbk (WIKA) rencananya akan digabungkan dengan PT PP (Persero) Tbk (PTPP) dalam rencana peleburan BUMN karya oleh Kementerian BUMN.
Kolapsnya BUMN Karya di tengah pembangunan infrastruktur masif yang dilakukan oleh pemerintah membuat Calon Wakil Presiden Nomor Urut 03, Mahfud MD heran.
Wamen BUMN, Kartika Wirjoatmodjo mengatakan, saat ini pihaknya tengah menyelesaikan proses untuk pengintegrasian beberapa BUMN Karya sebagai bentuk efisiensi pengeluaran negara.
Menteri Erick Thohir mencatat restrukturisasi perusahaan pelat merah di sektor konstruksi butuh waktu 2-3 tahun. Hal itu lantaran, proses penyehatan masing-masing BUMN Karya menggunakan pendekatan berbeda.
Saat kinerja sejumlah BUMN karya babak belur, PT Jasa Marga (Persero) Tbk (JSMR) justru membukukan kenaikan laba bersih sebesar 493% di kuartal III 2023.
Capres Ganjar Pranowo menyoroti nasib sejumlah perusahaan BUMN Karya yang bangkrut selama era kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Ganjar menganggap apa yang terjadi pada perusahaan-perusahaan....
Menteri BUMN Erick Thohir memperkirakan, butuh waktu setidaknya 2-3 tahun untuk menyelesaikan persoalan-persoalan di tubuh perusahaan pelat merah sektor karya.
PT Waskita Karya Tbk menjadi salah satu badan usaha milik negara (BUMN) karya yang banyak mendapatkan penugasan pemerintah untuk membangun proyek infrastruktur.
Erick Thohir akan memanggil Dirut Bank Mandiri setelah kabar penghentian pembiayaan joint financing atau kredit kendaraan bermotor untuk pegawai BUMN Karya.